Sebagian wanita pasti akan merasa terganggu dengan adanya bintik hitam di area sekitar wajah yang biasa disebut dengan komedo. Banyak cara untuk menghilangkan komedo secara alami, medis salon, sampai menggunakan obat-obat khusus untuk menghilangkan komedo ini. Namun sebenarnya bahan-bahan alami cukup ampuh untuk menghilangkan komedo tanpa harus mengeluarkan uang yang banyak. Contohnya dengan pasta gigi yang setiap harinya kita pakai untuk menggosok gigi ini, pasta gigi bukan hanya berfungsi untuk memutihkan gigi, tetapi juga berfungsi untuk menghilangkan komedo sekaligus menghilangkan bekas jerawat.
Berikut cara menghilangkan komedo dengan pasta gigi :
1. Hanya Pasta gigi
Pasta gigi mampu menghilangkan komedo hanya dengan cara mengoleskannya, rasa mint pada pasta gigi lah yang membuat komedo terangkat. Cara menghilangkan komedo dengan pasta gigi untuk hasil yang efektif, gunakan pasta gigi yang berwarna putih dan jangan pasta gigi yang memiliki warna lain.
Cara penggunaan :
2. Campuran garam
Garam dapur dapat menjadi scrub alami untuk menghaluskan kulit anda, dan yodium yang terkandung dalam garam juga berfungsi untuk eksfoliasi (pengelupasan) yang berfungsi untuk menghilangkan komedo pada wajah.
Cara penggunaan :
3. Campuran jeruk nipis
Vitamin C yang terkandung dalam jeruk nipis bermanfaat untuk mengecilkan pori-pori wajah dan juga membantu mengangkat komedo yang membandel pada wajah. Cara menghilangkan jerawat dengan jeruk nipis dikarenakan asam yang terkandung dalam jeruk nipis ini dapat terserap masuk pada wajah anda. Selain itu, jeruk nipis juga dapat membuat wajah terlihat lebih cerah dan halus.
Cara penggunaan :
4. Campuran lemon
Hampir sama dengan menggunakan jeruk nipis, buah lemon juga berkhasiat menghilangkan komedo. Tidak hanya komedo yang terangkat tetapi untuk cara menghilangkan bekas jerawat juga bisa menggunakan buah lemon ini.
Cara penggunaan :
5. Campuran putih telur
Protein, mineral, dan vitamin yang terkandung dalam telur putih akan masuk kedalam kulit dan berkhasiat mengurangi komedo yang terdapat pada wajah. Terutama pada bagian yang sulit dijangkau, contohnya garis pada pinggiran hidung.
Cara penggunaan :
6. Campuran lidah buaya
Manfaat lidah buaya untuk jerawat memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kulit wajah anda. Penggunaan pasta gigi dan lidah buaya dapat berfungsi menghilangkan komedo yang membandal secara efektif. Tidak hanya itu, lidah buaya juga dapat membuat sensasi lembut pada wajah anda sekaligus mencerahkan kulit wajah.
Cara penggunaan :
7. Menambahkan es batu
Dengan menggunakan es batu, maka pori-pori pada kulit akan terbuka dan memudahkan pasta gigi menyerap masuk kedalam kulit agar komedo terangkat.
Cara penggunaan :
Berikut cara menghilangkan komedo dengan pasta gigi :
1. Hanya Pasta gigi
Pasta gigi mampu menghilangkan komedo hanya dengan cara mengoleskannya, rasa mint pada pasta gigi lah yang membuat komedo terangkat. Cara menghilangkan komedo dengan pasta gigi untuk hasil yang efektif, gunakan pasta gigi yang berwarna putih dan jangan pasta gigi yang memiliki warna lain.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk,
- Oleskan pasta gigi pada area wajah yang terdapat komedo secara tipis,
- Diamkan selama 10-15menit sampai pasta gigi terasa kering dan tidak terasa perih lagi,
- Setelah itu bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk bersih,
- Kemudian hasilnya akan langsung terlihat, kini komedo anda sudah hilang dari wajah anda.
2. Campuran garam
Garam dapur dapat menjadi scrub alami untuk menghaluskan kulit anda, dan yodium yang terkandung dalam garam juga berfungsi untuk eksfoliasi (pengelupasan) yang berfungsi untuk menghilangkan komedo pada wajah.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk bersih dan halus,
- Siapkan pasta gigi dan garam secukupnya,
- Kemudian campurkan pasta gigi dan garam hingga merata keduanya,
- Oleskan pada area wajah yang terdapat komedo,
- Diamkan selama 5-10menit,
- Setelah itu pijat perlahan dengan jari anda,
- Kemudian bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk bersih.
3. Campuran jeruk nipis
Vitamin C yang terkandung dalam jeruk nipis bermanfaat untuk mengecilkan pori-pori wajah dan juga membantu mengangkat komedo yang membandel pada wajah. Cara menghilangkan jerawat dengan jeruk nipis dikarenakan asam yang terkandung dalam jeruk nipis ini dapat terserap masuk pada wajah anda. Selain itu, jeruk nipis juga dapat membuat wajah terlihat lebih cerah dan halus.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk bersih dan halus,
- Campurkan perasan jeruk nipis dengan pasta gigi secukupnya,
- Oleskan pada area wajah yang terdapat komedo,
- Diamkan selama 10-15menit,
- Kemudian bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk yang bersih.
4. Campuran lemon
Hampir sama dengan menggunakan jeruk nipis, buah lemon juga berkhasiat menghilangkan komedo. Tidak hanya komedo yang terangkat tetapi untuk cara menghilangkan bekas jerawat juga bisa menggunakan buah lemon ini.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk bersih dan halus,
- Campurkan perasan buah lemon dengan pasta gigi secukupnya,
- Oleskan campuran lemon dan pasta gigi pada wajah yang berkomedo,
- Diamkan selama 10-20menit,
- Kemudian bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk yang bersih.
5. Campuran putih telur
Protein, mineral, dan vitamin yang terkandung dalam telur putih akan masuk kedalam kulit dan berkhasiat mengurangi komedo yang terdapat pada wajah. Terutama pada bagian yang sulit dijangkau, contohnya garis pada pinggiran hidung.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk bersih dan halus,
- Ambil sebutir telur kemudian pecahkan dan pisahkan putih telurnya,
- Campur putih telur dengan pasta gigi dan aduk hingga merata,
- Kemudian oleskan pada bagian wajah yang berkomedo
- Ambil tissue dan taruh tissue diatas wajah anda yang sudah terolesi pasta gigi dan putih telur,
- Diamkan sekitar 20-30menit tunggu sampai putih telur mongering,
- Angkat tissue dari wajah secara perlahan,
- Bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk yang bersih.
6. Campuran lidah buaya
Manfaat lidah buaya untuk jerawat memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kulit wajah anda. Penggunaan pasta gigi dan lidah buaya dapat berfungsi menghilangkan komedo yang membandal secara efektif. Tidak hanya itu, lidah buaya juga dapat membuat sensasi lembut pada wajah anda sekaligus mencerahkan kulit wajah.
Cara penggunaan :
- Bersihkan wajah anda dengan air bersih dan gunakan sabun muka kemudian bilas dan keringkan dengan handuk bersih dan halus,
- Sediakan 2buah lidah buaya dan ambil getahnya,
- Setelah itu campurkan pasta gigi dengan getah lidah buaya dan aduk merata,
- Oleskan pada bagian wajah yang berkomedo,
- Diamkan selama 15-30menit,
- Kemudian bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk bersih.
7. Menambahkan es batu
Dengan menggunakan es batu, maka pori-pori pada kulit akan terbuka dan memudahkan pasta gigi menyerap masuk kedalam kulit agar komedo terangkat.
Cara penggunaan :
- Ambil beberapa potong es batu dan balut dengan kain bersih,
- Kompreskan es batu pada wajah yang berkomedo selama beberapa menit,
- Setelah mengkompres wajah, oleskan pasta gigi pada area yang telah di kompres,
- Diamkan olesan pasta gigi sampai terasa panas,
- Setelah itu kompres kembali wajah anda dengan es batu beberapa menit,
- Kemudian bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk bersih.
- Jika kita membersihkan wajah dengan menggunakan air dingin, maka pori-pori wajah akan terbuka dan memudahkan khasiat dari bahan-bahan diatas menyerap kedalam kulit. jika kita membilas dengan air hangat, maka air hangat itu sendiri bermanfaat untuk menutup pori-pori kulit yang telah terbuka.
7 Cara Menghilangkan Komedo Hitam dengan Pasta Gigi
4/
5
Oleh
Admin